Berawal dari penasaran dan ketidak tahuan saya, saya bertanya kepada rekan sekaligus senior saya yang asli Klaten tentang denah ke rowo jombor, maklum sampai saat ini saya belum sekalipun kesana, apakah enak lewat ringroad klaten atau lewat stasiun srowot, dan senior saya pun memberikan denah menuju Warung Apung Rowo Jombor pada saya, berikut adalah denahnya.
Denah Rowo Jombor |
Pemilik blog mempunyai hak untuk menghapus komentar:
1. Kategori Pornografi;
2. Kategori SARA;
3. Kategori SPAM
4. Melanggar Peraturan Berlaku